4 Fitur Ini Merupakan Keunggulan Dari Aplikasi Edit Snapseed

Aktif diberbagai media sosial untuk sekarang ini sepertinya bukan hal yang asing lagi untuk dilakukan seseorang didalam mengisi waktu senggangnya. Sehingga hal ini memungkinan para pengguna smartphone untuk bisa mengekspresikan dirinya lewat foto dan vidio. Seseorang yang aktif diberbagai media sosial ini tentunya membutuhan sebuah aplikasi edit foto dengan kualitas tinggi untuk mendapatkan sebuah hasil foto yang bagus dengan menggunakan smartphonennya.

Aplikasi Snapseed

Photo: Softonic

Aplikasi untuk edit foto ini sekarang banyak jenisnya namun sebaiknya seseorang itu harus pintar didalam memilih aplikasi edit foto yang akan digunakannya. Sebaiknya seseorang ini hanya menggunakan satu aplikasi saja karena ini dapat menghemat storage atau ruang penyimpanan di smartphone seseorang. Salah satu referensi aplikasi untuk bisa menghasilkan hasil foto terbaik adalah Snapseed. Salah satu keunggulan dari aplikasi snapseed ini adalah memiliki banyak pilihan fitur sehingga memudahkan didalam pengeditan foto. Berikut 4 fitur ini merupakan keunggulan dari aplikasi edit snapseed diantaranya yaitu :

  1. Tune Image

Tune image didalam aplikasi snapseed ini berfungsi untuk menyesuaikan pencahayaan pada sebuah foto. Sehingga seseorang bisa merubah fotonya yang tadinya berwarna gelap karena kurang cahaya menjadi foto yang lebih cerah. Selain itu juga seseorang ini dapat secara otomatis memberikan warna pada fotonya tersebut.

  1. Crop

Fitur crop didalam snapseed ini berfungsi untuk memotong ukuran standar sebuah foto. Jadi disini seseorang bisa memotong foto dari ukuran yang standar menjadi ukuran foto sesuai dengan keinginannya. Seseorang biasanya akan melakukan crop ini karena adanya bagian dari fotonya yang tidak disukainya.

  1. Rotate

Rotate dalam aplikasi snapseed ini berfungsi untuk memutar atau membalikkan sebuah foto. Dengan fitur rotate ini seseorang bisa memutar atau membalikkan fotonya itu hingga 90 derajat. Keunggulan lain dari fitur rotate ini juga adalah jika hasil foto seseorang ini miring maka dengan menggunakan fitur ini foto miring itu dapat diluruskan.

  1. Text

Sebuah foto juga akan lebih terlihat lebih keren dan bagus ketika dilengkapi dengan text. Seseorang dapat memberikan text pada sebuah fotonya dengan menggunakan fitur text yang ada didalam aplikasi snapseed ini. Sebuah foto ini dapat diberi text dengan berbagai jenis desain dan juga warna ketika menggunakan aplikasi ini.

Itulah 4 fitur yang merupakan keunggulan dari aplikasi edit snapseed.